Merespons gempa dan tsunami yang terjadi di Jepang, Google meluncurkan layanan Person Finder andalannya untuk membantu mencari korban bencana alam tersebut.
Layanan serupa pernah dirilis Google untuk membantu menemukan orang-orang yang hilang pada saat terjadi gempa di Haiti dan Christchurch, Selandia Baru.
Dikutip detikINET dari PC World, Jumat (11/3/2011), Google Person Finder for Japan Earthquake/Tsunami memungkinkan penggunanya melaporkan keberadaan seseorang yang hilang di tengah-tengah terjadinya bencana dengan memasukkan data pada 'I have information about someone' dan Google akan menyimpan laporan tersebut.
Sementara orang yang tengah mencari sanak saudara atau teman yang hilang bisa mengklik 'I'm looking for someone' dan memasukkan nama orang yang dimaksud. Nantinya, Google akan mencocokkan dengan data yang telah ada.
Untuk memudahkan warga Jepang, Google menyediakan opsi untuk ditampilkan dalam bahasa mereka, ada pula pilihan dalam bahasa Inggris untuk memudahkan pengguna yang tidak menggunakan bahasa Jepang.
Klik Link Berikut Untuk Menuju Aplikasi Person Finder
http://japan.person-finder.appspot.com/query?role=seek
(rns/wsh)
Sumber Berita : detikInet
Let's Share Knowledge... Lebih Baik Hidup Dengan Banyak Warna, Dari Pada Hidup Dengan Satu Warna!!!
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
FanPage Taste Of Knowledge
Popular Posts
-
Futsal adalah permainan bola yang dimainkan oleh dua tim, yang masing-masing beranggotakan lima orang. Tujuannya adalah memasukkan bola ke ...
-
Sinema Wajah Indonesia, Hadirkan Konten Tayangan Yang Lebih Indonesia Program ini merupakan rangkaian produksi dan penayangan film televisi...
-
Merespons gempa dan tsunami yang terjadi di Jepang, Google meluncurkan layanan Person Finder andalannya untuk membantu mencari korban bencan...
-
Agama Islam di Asia……????? Perlu diketahui bahwa Pakistan merupakan Negara yang memisahkan diri dari India. Pada Abad ke- 13 s/d 15 agama Is...
-
Rancangan Robot Cheetah Jakarta - Era militer masa depan sepertinya bakal dipenuhi kecanggihan teknologi robot. Khususnya di militer Ameri...
banyak korban gempa tsunami yg belum ditemukn.
ReplyDeleteYopz.. Bener banget bro... kita berdoa saja untuk jepang... #Pray For Japan
ReplyDeleteSejauh ini korban tewas dan hilang sudah mencapai lebih dari 20.000 orang ya :(
ReplyDeletesedih bencana sll berdatangan .. kasian teman2 kita dijepang :(
ReplyDelete@Tas Pria : Iyah kawan... sudah banyak sekali korbannya dan itu setiap hari bertambah...
ReplyDelete@Pakaian Wanita : Yupz... Kita doakan semoga mereka sabar menghadapi cobaan ini.